Hari Jadi Kabupaten Sragen
Peringatan Hari Jadi ke-277 Kabupaten Sragen pada tanggl 27 Mei diramaikan dengan beragam event, antara lain Pameran Bonsai, Tour de Sragen, Sragen Creative Festival, Festival Musik, Festival Budaya, Sragen Bersholawat, dan Karnaval Pembangunan.