Informasi Obyek Wisata
-
NAMA OBYEK : UMBUL PONGGOK
KATEGORI OBYEK : Wisata Rekreasi - LOKASI : Jl. Delanggu- Polanharjo No.Ds, Jeblogan, Ponggok, Kec. Polanharjo, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah 57474
- OPERASIONAL: Senin - Sabtu / 08.00 - 16.00 WIB, Minggu - Hari Libur Nasional / 08.00 - 17.00 WIB
- TIKET MASUK: Rp. 15.000,-
-
AKSES KE LOKASI : MUDAH
Kondisi Jalan ke lokasi : Aspal
Jarak dari pintu gerbang ke obyek utama : Dekat
Aktivitas fisik ke obyek utama : Sedikit -
FASILITAS: BAIK
Toilet / Kamar Mandi : Ada
Tempat Ibadah : Ada (Mushola)
Tempat Makan : Ada
Pusat Oleh-Oleh : Ada -
AKTIVITAS YANG DAPAT DILAKUKAN :
Berjalan, Berenang, Foto Underwater, Snorkeling, Bermain
-
Halaman dilihat : 2
- DATA DIUPDATE : 30 Mei 2020
Umbul Ponggok adalah wahana air pertama di Indonesia yang memberikan sensasi snorkling dan diving tidak di laut tetapi di kolam mata air alami yang dingin dan menyegarkan. Suasana kebahagiaan kita akan terasa lengkap dengan mengabadikan video atau foto underwater.
Aktifitas seru dan unik yang ingin dilakukan adalah foto underwater dengan beragam tema dan properti. Pengelola Umbul Ponggok sudah menyediakan pelayanan jasa foto dan persewaan kamera underwater dengan operator yang berpengalaman. Kita bisa foto sendiri atau ramai-ramai dengan teman atau saudara.
Bagikan halaman ini
Share on facebook
Share on twitter
Share on whatsapp
Share on email