Informasi Obyek Wisata
-
NAMA OBYEK : CANDI GEDONG SONGO
KATEGORI OBYEK : Wisata Budaya dan Sejarah > Wisata Candi - LOKASI : Dsn Darum, Krajan, Candi, Kec. Bandungan, Semarang, Jawa Tengah 50614
- OPERASIONAL: Setiap Hari / 07.00 - 17.00 WIB
- TIKET MASUK: Rp. 7.000,- (Wisatawan Domestik); Rp. 35.000,- (Wisatawan Mancanegara)
-
AKSES KE LOKASI : MUDAH
Kondisi Jalan ke lokasi : Aspal
Jarak dari pintu gerbang ke obyek utama : Dekat
Aktivitas fisik ke obyek utama : Cukup -
FASILITAS: BAIK
Toilet / Kamar Mandi : Ada
Tempat Ibadah : Ada (Mushola)
Tempat Makan : Ada
Pusat Oleh-Oleh : Ada -
AKTIVITAS YANG DAPAT DILAKUKAN :
Berjalan, Menikmati Pemandangan, Berkuda, Berendam Air Hangat, Trekking, Camping, Hunting Foto
-
Halaman dilihat : 82
- DATA DIUPDATE : 28 Juli 2020
Sebuah komplek candi yang berada di lereng Gunung Ungaran, tepatnya di desa Candi Kecamatan Bandungan, sekitar 30 km dari Kota Semarang. Candi Gedongsongo ditemukan oleh Raffles pada tahun 1804 dan termasuk salah satu peninggalan budaya Hindu dari Zaman Wangsa Sanjaya pada abad ke 9 (tahun 927 M). Selain wisata budaya, kawasan Candi juga menyuguhkan pemandangan alam dari ketinggian yang indah dengan hawa yang sejuk serta pemandian air panas, area perkemahan, wisata berkuda.
Bagikan halaman ini
Share on facebook
Share on twitter
Share on whatsapp
Share on email